Garuda Indonesia kembali dinobatkan sebagai World's Best Cabin Crew dari Skytrax. Penghargaan sebagai awak kabin terbaik dunia ini merupakan yang keempat kalinya diterima oleh maskapai penerbangan nasional itu sejak 2014.
Kelompok maskapai Lion Air Group, yakni Lion Air, Wings Air, dan Batik Air, menyiapkan 30.000 kursi tambahan selama masa angkutan Lebaran mulai 15 Juni hingga 15 Juli 2017.
Etihad, Emirates, Fly Dubai dan Gulf Air menghentikan sementara penerbangan dari dan ke Doha, ibu kota Qatar, mulai Selasa (6/6), menyusul pemutusan hubungan diplomatik oleh Arab Saudi, Bahrain, UEA, Yaman, dan Mesir.
Bandara Rendani Manokwari, Papua, ditutup sementara hingga pukul 09.00 UTC (18.00 WIT) hari ini, Rabu (31/5), karena pesawat Boeing B737-300 Sriwijaya Air mengalami overrun dan menutup landasan pacu.
Garuda Indonesia mengangkat Capt Triyanto Moeharsono sebagai Direktur Operasi dan Direktur Teknik dan I Wayan Susena sebagai Direktur teknik & Pemeliharaan.
Kelompok maskapai Lion Air Group segera menambah penerbangan internasional, yakni Lion Air rute Medan-Kuala Lumpur serta Batik Air rute Jakarta-Kuala Lumpur dan Denpasar-Perth.
Iwan Joeniarto ditunjuk sebagai Direktur Utama PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia (GMF), menggantikan Juliandra Nurtjahjo yang ditugaskan menjadi Direktur Utama Citilink Indonesia sejak Maret 2017.
Komisi IX DPR RI berjanji membantu penyelesaian sejumlah permasalahan yang dialami pilot lokal, terutama terkait dengan kontrak kerja dengan perusahaan penerbangan.
Maskapai Wings Air ekspansi rute di Kawasan Timur Indonesia dengan membuka penerbangan dari Bandara Internasional Sam Ratulangi Manado menuju Bandara Sultan Babullah Ternate mulai Senin (17/4).
Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Garuda Indonesia Tbk menyetujui perombakan direksi perseroan, termasuk menunjuk Pahala Nugraha Mansury sebagai direktur utama yang baru, menggantikan M.Arif Wibowo.